Error saat membuka atau menambahkan object pdf di sheet excel, dengan error message " cannot start source application for this object".
Pada adobe reader X, ada settingan baru yaitu "protected Mode", mode ini harus di disable agar dapat menambahkan atau membuka object pdf di sheet excel,
cara me-nonaktifkannya adalah masuk di menu Edit - Preferences - General, uncheck box Protected Mode